Kamis, 11 Desember 2014

Mimpi buruk Mari Chan (PART 3)




Kon'nichiwa! Ah akhirnya komputernya bisa XD tadinya mimin mau nge share part 3 nya!  gabisa buat nge share! ternyata sudah benar komputernya! Oke mari kita sambung Ke mimpi buruk mari chan part 3 ~Ngeng~

-----------------------------------------------------------------------------------------------------------

Esoknya, jam menunjukkan pukul 07:30, mereka pun bangun dari tidurnya.
Yukko: Miiko! Mari chan, ayo kita sarapan..
Miiko: Hoamm.. Iya, ayuk..
Mari: i..ya..
*di tempat makan*
Miiko: Asyikk! Nasi goreng! Nyam.. *Makan*
Yukko: Ma..mari chan? kenapa murung?
Miiko: Mari chan gasukanasi goreng?
Mari: Yah..

Tiba-tiba...
Haruna: Halo! Boleh aku duduk disini?
Yukko: Eh? Boleh kok,,
Mari: ....
Miiko: Enak banget!

Pembina: Ayo anak-anak! Segera pergi ke lapangan. Hari ini kita ada outbond! Baris sesuai kelas ya.

*Mereka pun baris sesuai kelasnya masing-masing.*
Pembina:  Kelas 5-1 dibina Kak Atushi, segera ikuti Kak atushi. Kelas 5-2 dibina Kak Hiroshi, segera ikui dia, dan Kelas 5-3 dibina oleh saya,  Kirito. Mari ikuti saya
Miiko: ini mau ngapain, ya??
Kenta: gasabar nih!
Tappei: hm.. pasti asyik!

Beberapa saat kemudian..
Pembina: Nah, kalian akan menaiki Flying fox ini!
Semua: Kyaa! Kyaa!!!
Pembina: Mohon baris, ya. Kalian akan naik sendiri-sendiri kecuali....
Miiko: Kecuali apa, kak?
Pembina: Tingginya dibawah 130 cm.. ^_^"
Miiko: Ehh?!
Mari: aku selamat.. aku 132 cm..
Yoshiki: aku pas 130 cm
Miiko: .....
Pembina: kalau kecil, di khawatirkan terbalik. flying fox ini cukup tinggi, sih...
Miiko: lalu aku sama siapa?
Pembina: bagaimana kalau kamu? *tunjuk seseorang*
Tappei: Eh?! Aku?!
Kenta: Cie tappei..
Tappei: A.. apaan sih!
Miho: Tappei... (Dalam Hati: Kenapa aku tinggi...)
Pembina: Kau! *tunjuk Mari*
Mari: A.. apa?!
Pembina: kamu kecil, sebaiknya berpasangan dengan yang lain juga!
Mari: aku ini 132 cm lho! lihat aku ini
Pembina: tetapi kalau terjadi apa-apa, kami gak nanggung, lho.
Mari: iya.. kak.. aku sama siapa?
Pembina: Kau!
Yoshida: A..ku?
Pembina: iya kau! siapa lagi!
Yoshida: yahh..
Mari: Ehh?! >>//////////////////////<
Yoshiki: kalau aku? tidak apa-apa kan?
Pembina: hmm... ya! badanmu normal!
Pembina: Oke kita mulai, pertama saya dan Kak Juno akan mengikat mu dengan penyangga.
Miiko: ta..tappei aku takut!
Tappei: nanti kalau naik, kamu pasti teriak-teriak! huhh! berisik pasti
Miiko: Huhh!
Pembina: sudah-sudah! silakan manjat ke atas sana
Miiko dan tappei pun memanjat
Miiko: Huwaaa! Takut!
Tappei: heh! jangan tarik-tarik aku!

Miiko dan tappei pun meniki flying fox berdua. di tengah jalan..
Miiko: WUAAAAAAAHHHH! MAMAAAAA!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!
Tappei: AHH! SAKIT! AWAAASS!

Sementara di belakang mereka..
Mari: sepertinya disana ramai..
Yoshida: iya, ya..
Mari: kenapa?
Yoshida: aku takut tinggi..
Mari:  tenang saja!

Mari&yoshida pun menaiki Flying fox
Mari: Kalau ditutup mata nya, malah asyik, lho. *tutup mata*
Yoshida: *tutup mata* iya, gak kerasa..
Mari : *Dag dig dug*
Mari: (Dalam hati: ini masa palingg indah!) >/////////////////////<
Yoshida: kenapa, shimura?
Mari: gapapa haha..

Beberapa saat kemudian, mereka pun pindah ke games lainnya, yaitu arum jeram.
Pembina: Nah! Sekarang saya bagi ke 7 kelompok, satu kelompok 4 orang ya!
Pembina: *Memegang absen* Kelompok 1.. Tanimura Miho , Nomura Yoshiki, Ogawa Yukko dan Satou Kenta. Kelompok 2.. Yamada Miiko, Eguchi Tappei, Shimura Mari, Yoshida ikuya, Kelompok 3, Watanabe Hiroshi, Nasu Takashi, Takahashi Yasuko, Sakamoto Haruna, *was wes wos was wees*

Miho: Tappei...
Yoshiki: Hehe :3 Yes!
Yukko: Kenta!!
Miiko: Kita kelompok 2!
Mari: (Dalam Hati: Aku dengan Yoshida lagi..)
Haruna: (Dalam Hati: Yoshida...)
Yoshida: waahana terseram itu arum jeram! hahaha..
Miiko: pasti asyik!
Tappei: sudah sudah. Begitu kamu naik langsung mental entah kemana, saking ringannya.
Miiko: A.. apaan sih! *Gebuk Tappei*

Pembina: Setiap Kelompok, Harap pakai pelampung untuk keamannya! nanti tinggal ikuti arusnya!
Pembina: Kelompok 1, sekarang jalan!

Miiko: *dag dig dug* Aman gak ya..
Tappei: tenang saja, aman kok.
Miiko: Ta...
Pembina: Kelompok 2! Naik ke perahu karet sekarang
Semua: *DHEG*

*Miiko dan Yoshida duduk didepan, mari chan dan tappei duduk di belakang*
Pembina: Eh? Kau, tukar tempat, ya. biar seimbang
Yoshida: Huf! yasudah
Tappei: Kau lagi, kau lagi
Miiko: Tappei!
Tappei: apa?
Miiko: to.. tolong jangan remehkan aku! kau tahu kan aku badannya kecil...
Mari: (Dalam Hati: kyaa! Jack pot!)
Pembina: Kelompok 2, Sekarang jalan!

Perahu karet Kelompok 2 pun berjalan mengalir sesuai arus nya, makin lama makin deras
Miiko: Aaah basah
Tappei: memang basah, kau aneh!
Miiko: Huh!
Miiko: Kyaaaa!!!!!!
Tappei: Eh?!
*Tappei pun memegang tangan Miiko [Kyaaa:3] agar miiko gak terpental saking kecilnya*
Mari: Mi.. Miiko!
Yoshida: ....
Mari: Ahh!
Yoshida: (Dalam hati: mau tak mau aku harus menolong shimura! lagipula.. yamada dan tappei..)
Yoshida: Baiklah..
Yoshida: Shimura! Sini pegang tanganku..
Mari: Eh?! >/////////////////////<
Yoshida: Cepat!
Arus nya pun makin deras, Miiko Karena Kecil terpental, Jadi Tappei Memegangnya lebih erat!
Begitupula Yoshida dan Marichan, mereka juga....

Mari: (dalam hati: dag dig dug)
Mari: (Dalam hati) : Ini adalah... Hari terbaik dalam hidupku!  Mulai sekarang.. aku.. tidak boleh egois  kalau soal cinta.. Haruna ternyata juga mempunyai sisi baik nya... dan tak apa jika Yoshida suka padanya maupun Miiko.. *Senyum senyum sendiri*
Yoshida: Kenapa Shimura??
Mari: Eh?! Ah.. Um.. Gapapa!


                                                                   - THE END -






Tidak ada komentar:

Posting Komentar